Minggu, 31 Maret 2013

Keserupaan Syi'ah dengan Majusi



Di antara keserupaan mereka (syi'ah) dengan majusi:
  • Majusi meyakini adanya dua tuhan, cahaya dan kegelapan dan mereka mengatakan bahwa Allah pencipta kebajikan sedangkan syaithan pencipta keburukan.

  • Majusi menikahi mahram sendiri, demikian pula Syi’ah ekstrim melakukan hal tersebut.

  • Majusi meyakini tanasukh (reinkarnasi)[186], demikian pula mereka meyakini tanasukh(reinkarnasi).[187]
_____________________
186 Tanasukh adalah mereka meyakini bahwa arwah-arwah itu akan berpindah dari satu jasad ke jasad lain. (Al-Mu’jam Al-Wasith)

187 Siapa yang ingin meluas untuk mengetahui kemiripan Rafidhah dengan Yahudi dan dengan orang-orang kafir, maka silakan merujuk kitab Minhajus Sunnah karya Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah (1/22-38),
demikian pula kitab guru, kami Al-Wadi’i, Al-Ilhad Al-Khumaini fi Ardhil Haramain hal. 155 dan kitab saudara kami yang mulia. Asy-Syaikh Abdurraqib Al-‘Allabi, Shada Az-Zilal fil Musyabahatir Rafidhah Al- Yahuda wan Nashara Adh Dhullal.

[Dari: Risalatun fir Raddi ‘alal Rafidhah; Penulis: Asy-Syaikh Muhammad bin Abdil Wahhab; Ta’liq & Tahqiq: Abu Bakr Abdur Razzaq bin Shalih bin Ali An-Nahmi; Judul Indonesia: Bantahan & Peringatan atas Agama Syiah Rafidhah; Penerjemah: Abu Hudzaifah Yahya; Penerbit: Penerbit Al-Ilmu]

Sumber:http://hizbiyyun.wordpress.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar